Resep Roti Tawar Superlembut, Tanpa Telur Tak Pakai Mixer & Oven

Resep Roti Tawar Superlembut, Tanpa Telur Tak Pakai Mixer & Oven - GenPI.co
Roti tawar superlembut (foto: SC YouTube Dapur Nana's)

Taruh adonan dalam loyang roti bertutup ukuran 8x8x20 cm yang permukaannya telah dilapisi margarin.

Tutup dan diamkan selama 30 menit.

Kemudian tutup loyang dan kukus selama 25 menit atau hingga matang, dengan api sedang.

BACA JUGA:  Resep Roti Sobek Cokelat Superlembut, Buatnya Tak Pakai Mixer, Lo

Setelah agak hangat keluarkan roti dari loyang, dan iris setelah benar-benar dingin.

Kini roti tawar siap disantap untuk sarapan. (*)

BACA JUGA:  Resep Brownies Kukus Rasa Cokelat Banget, Enaknya Mantap

 

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya