Acquaree Spa Journey, Tempat Wisata Sambil Menjaga Kesehatan Anak

Acquaree Spa Journey, Tempat Wisata Sambil Menjaga Kesehatan Anak - GenPI.co
Tempat permainan Acquaree Spa Journey. Foto Nurul Isti

Negara-negara yang sering datang ke sini pun ada yang berasal dari eropa, cina dan Jepang. Jika diketahui Perawatan acquaree ini dimulai dengan Circuit Entrance sebagai langkah awal untuk memulai pertualangan spa, dilanjutkan dengan Rinsing Shower untuk membilas badan dan melembapkan kulit, lalu ditemani dengan Sauna Room untuk bisa membuka pori-pori kulit, setelah itu ditambah dengan Semprotan yang berada di Mist Corridor yg bisa memberi sensasi menyegarkan.

Dilanjutkan pula dengan bermain Lumpur volcano yang didalamnya mengandung mineral bermanfaat untuk kulit, lalu ada tentakel yang mengeluarkan angin bernama Hammam, dan juga ada Rain Forest sebagai tempat bermain hujan berisi air, setelah itu disambung dengan Water Playground berisi berbagai wahana permainan air.

Selain melakukan perawatan untuk kesehatan anak, mereka juga pasti akan senang diajak untuk melakukan "pertualangan". Dari situ anak-anak akan merasa puas dan saat keluar dari permainan mereka merasa bahagia.


NONTON VIDEO BERIKUT INI



Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya