Resep Bakwan Sayur yang Krispi dan Gurih, Ini Rahasianya!

Resep Bakwan Sayur yang Krispi dan Gurih, Ini Rahasianya! - GenPI.co
Bakwan sayur. Foto: Cookpad

GenPI.co - Bakwan sayur merupakan salah satu jenis gorengan yang sangat digemari masyarakat Indonesia.

Sesuai namanya, bakwan sayur merupakan gorengan yang terbuat dari tepung dan aneka sayur-sayuran seperti kol, wortel dan taoge.

Makanan ini biasanya dijadikan camilan atau bisa juga disantap sebagai lauk pendamping nasi.

BACA JUGA:  Resep Cumi Balado Sederhana, Makanan Nikmat yang Mudah Dibuat

Selain itu, bakwan sayur sangat enak disantap selagi hangat, karena akan lebih krispi dan gurih.

Bakwan sayur sangat mudah ditemukan di penjual gorengan kaki lima yang dijual dengan harga yang relatif murah.

BACA JUGA:  Resep Gulai Ayam Sederhana, Masakan Praktis yang Rasanya Nikmat!

Namun, jika ingin menyantap bakwan sayur yang lebih sehat, kamu bisa membuatnya sendiri di rumah.

Cara membuat bakwan sayur sebenarnya sangat mudah dan bahan yang dibutuhkan juga sederhana.

BACA JUGA:  Cobain Resep Beef Teriyaki Sederhana, Masaknya Nggak Pakai Ribet!

Untuk membuat bakwan sayur yang krispi, rahasianya adalah menambahkan tepung beras ke dalam adonannya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya