7 Rekomendasi Tempat Healing Terbaik di Jabodetabek, Yuk Datang!

7 Rekomendasi Tempat Healing Terbaik di Jabodetabek, Yuk Datang! - GenPI.co
Ilustrasi - 7 rekomendasi tempat healing terbaik di Jabodetabek. Foto: Antara

Salah satu pulau yang paling banyak dikunjungi, yaitu Pulau Pramuka.

Kamu dapat menikmati keindahan alam bahari bawah laut yang luar biasa dengan snorkeling.

Ketika snorkeling, kamu akan melihat keindahan terumbu karang dan ikan-ikan yang sangat menarik di sini.

Desiran angin laut dan keindahan pulau ini akan membuat pikiran Anda kembali segar.

3. Scientia Square Park

BACA JUGA:  Kawasan Bekas Tsunami di Talise Palu Jadi Lokasi Destinasi Wisata

Berada di tengah kawasan Gading Serpong, Tangerang, Scientia Square Park menawarkan konsep hijau modern.

Kamu dapat melepaskan penat dengan bermain bersama hewan-hewan yang ada di sini, mulai dari alpaca hingga mini donkey.

BACA JUGA:  Ngabuburit Unik, Sambangi Saja Destinasi Wisata Religi di Jabar

Buat yang suka memacu adrenalin, kamu bisa mencoba wahana wall climbing yang tentunya dilengkapi dengan pengaman dan pelindung sesuai standar keamanan.

Kamu tidak perlu jauh-jauh untuk berwisata bersama keluarga, cukup ke Scientia Square Park dan nikmati semua fasilitas yang ada.

4. Curug Leuwi Hejo

BACA JUGA:  MRT Bakal Dirancang sebagai Destinasi Wisata Jakarta, Wah Keren!

Keindahan Curug Leuwi Hejo membuatnya sering disebut sebagai Green Canyon ala Bogor.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya