Spot Terbaik di Hutan Pinus Yogyakarta

Spot Terbaik di Hutan Pinus Yogyakarta - GenPI.co
Hutan Pinus yang ada di Bantul, Yogyakarta.

Bantul salah satu wilayah di Yogyakarta memiliki tempat wisata baru yang menarik dan juga murah. Kawasan Hutan Pinus Mangunan atau bisa juga disebut Hutan Pinus Imogiri, yang terletak di Sukorame Mangunan, Dlingo, Yogyakarta.

Hutan Pinus ini adalah salah satu bagian dari Resort pengelola Hutan Mangunan, dengan peponohan pinus yang menjulang sangat tinggi, menciptakan udara yang yang segar dan juga terlihat asri.

Kali ini, GenPI.co bakalan recomend beberapa spot menarik untuk kamu, saat berkunjung ke Hutan Pinus Mangunan yang dirangkum  dari berbagai sumber.

Kebun Buah Mangunan

Ketinggian 200 meter dari atas permukaan laut ini , kamu dapat menemukan kebun Buah Mangunan, terdapat juga teras atau gardu pandang, kamu dapat menikmati keindahan alam serta melihat gumpalan awan yang menyelimuti pegunungan Sewu, baik saat sunrise dan juga Sunset. Untuk masuk ke Kebun ini kamu cukup membayar Rp 2.000.

Baca juga : Yogyakarta Buka Posko Layanan Pariwisata

Jurang Tambelan

Lokasi ini tidak terlalu jauh dari Kebun Buah Mangunan, kamu akan disuguhkan pemandangan alam yang ndah dan dpaat berfoto dispot yang telah di sediakan , terdapat juga jembatan kayu yan menjadi spot doto terbaik bila berkunjung ke jembatan ini. spot satu ini tidak di kenakan biaya alias gratis.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya