Cultural Space Tahura, Wisata Alam Terbuka yang Baru di Bandung

Cultural Space Tahura, Wisata Alam Terbuka yang Baru di Bandung - GenPI.co
Cultural Space Tahura. Foto: travelingyuk.com

Selain itu, pengunjung juga bisa memanfaatkan cultural space ini sebagai tempat untuk mengadakan kelas terbuka, kelas alam atau ruang diskusi. 

Kelas terbuka tersebut memiliki kapasitas 20 orang dan terdiri dari 5 kelas di lokasi yang berbeda.

Konsep Cultural Space yang berada di ruang terbuka juga bisa menjadi objek wisata pilihan yang aman di masa pandemi seperti saat ini.

BACA JUGA: Kangen Masakan Sunda? Kunjungi 3 Resto di Bandung Ini

Fasilitas lainnya yang ada di tempat ini di antaranya area perkemahan, penginapan, trek untuk berolahraga, area outbound, toilet, musala, dan masjid. 

Untuk datang ke Cultural Space, kamu harus melakukan reservasi online terlebih dahulu di situs tahura.od. Sedangkan biaya tiket masuk ke Tahura sebesar Rp15.000 bagi turis domestik dan Rp55.000 untuk turis mancanegara. (*)

Video viral hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya