Lokasi di Tengah Sawah, Menikmati Pesona Air Terjun Temcor

Lokasi di Tengah Sawah, Menikmati Pesona Air Terjun Temcor - GenPI.co
Air Terjun Temcor berada di tengah sawah (foto: Antara)

Karena letaknya yang terdapat di tengah- tengah hutan, tempat wisata ini belum memadai fasilitasnya, seperti toilet umum dan warung untuk beristirahat. Maka dari itu jangan lupa untuk tetap membawa baju ganti karena ditempat ini kamu akan dibuat basah sehabis bermain air. 

Untuk kamu yang penasaran dan ingin menikmati kesejukan air yang ada disini, bisa datang mengunakan jalur darat kendaraan roda empat dari Banyuwangi ke Rogojambi dengan menempuh waktu satu jam perjalanan. Setelah itu dilanjut dengan melakukan tracking melewati area persawaan masyarakat setempat, tentunya perjalanan tidak akan terasa melelahkan karena disuguhkan dengan hamparan sawah.

Sesampainya dilokasi, kamu membayar tiket masuk seharga Rp.5.000, namun di waktu tertentu harga tiket bisa berubah. Tempat ini buka setiap hari, mulai pukul 07:00 hingga 17:00 WIB.  

Lokasi di Tengah Sawah, Menikmati Pesona Air Terjun Temcor

Foto: Antara


Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya
Eko Patrio Disiapkan PAN Jadi Menteri - JPNN.com

Eko Patrio Disiapkan PAN Jadi Menteri

Ketua Fraksi PAN DPR RI Saleh Daulay menyebut Eko Patrio pantas dan mumpuni jadi menteri di pemerintahan Prabwoo Subianto mendatang.