Ini Enam Destinasi Wisata Pemilu di Lampung

Ini Enam Destinasi Wisata Pemilu di Lampung - GenPI.co
Destinasi wisata pemilu di Lampung.

GenPI.co - Hari pencoblosan Pemilu 2019 ditetapkan sebagai hari libur nasional. Ini sesuai dengan Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 10 Tahun 2019. Kamiu yang berdiomisili di Bandar Lampung dan sekitarnya, waktu yang tersisa di hari itu bisa sobat GenPI gunakan untuk melakukan wisata pemilu. Beberapa destinasi wisata di sekitar Bandar Lampung bisa dikunjungi setelah mencoblos

Apa saja destinasi wisata pemilu di Lamppung tersebut? Berikut GenPI.co merangkumnya untuk kamu.

Baca juga: Mencoblos Setelah Pukul 13.00 pada Pemilu 2019, Masih Bisa?

Bukit Sakura

Ini Enam Destinasi Wisata Pemilu di Lampung

Bukit Sakura merupakan destinasi yang unik. Masuk ke tempat itu, seolah-olah sedang berada di Jepang. Sebab, beberapa properti dekoratif memang diddisain ala Jepang. Lokasinya tidak jauh dari pusat Kota Bandar Lampung. Bukit Sakura ini terletak di Jalan Raya Melati, Langkapura, Bandar Lampung.  Biaya masuknya hanya Rp.10 ribu per orang.

Puncak Mas

Ini Enam Destinasi Wisata Pemilu di Lampung

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya