IPW Respons Ancaman Presiden Jokowi: Kasihan Kapolda

06 Desember 2021 03:30

GenPI.co - Plt Ketua Indonesia Police Watch (IPW) Sugeng Teguh Santoso turut memberikan sorotan terhadap tugas berat seluruh Kapolda di wilayahnya masing-masing.

Diketahui, Presiden Joko Widodo (Jokowi) memberikan ultimatum kepada Kapolri Listyo Sigit Prabowo untuk bisa memaksimalkan kinerja para Kapolda selama pandemi.

Jadi, jika ada wilayah yang angka covid-19 meningkat tajam, harus dicopot Kapolda-nya.

BACA JUGA:  Air Rebusan Daun Mengkudu Campur Madu Dahsyat Banget, Cespleng

Sugeng mengatakan, Kapolri Listyo Sigit harus bisa menjalankan instruksi itu dengan memberikan tekanan kepada anggota saat menangani pandemi covid-19.

Sebab, covid-19 masih menjadi sebuah kekhawatiran di saat ini.

BACA JUGA:  Air Rebusan Serai Campur Kunyit Khasiatnya Dahsyat, Wow Banget

"Ini soalnya covid-19 mendapatkan apresiasi dari dunia soal menanganinya. Untuk itu, Jokowi tidak ingin adanya peningkatan kasus covid-19 yang signifikan," jelasnya kepada GenPI.co, Minggu (5/12).

Menurut Sugeng, jajaran Polri harus bisa menjalankan instruksi Presiden Jokowi.

BACA JUGA:  Air Rebusan Jahe Campur Bawang Putih Khasiatnya Bikin Terbelalak

Sugeng menilai, bahwa hal tersebut merupakan tanggung jawab lainnya dari Polri yang harus dimaksimalkan.

"Kasihan Kapolda menjadi beban baru," pungkasnya.(*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

BERITA TERPOPULER

BERITA TERKAIT

Copyright © 2024 by GenPI.co