Ibu Hamil Takut Divaksin Covid-19, Adakah Cara Mengatasinya, Dok?

21 Agustus 2021 05:50

GenPI.co - Saya sedang merasa bingung karena harus vaksin saat hamil. 

Usia kehamilan memasuki 14 minggu dan sebenarnya saya memiliki ketakutan terhadap jarum suntik. 

Lantas, apa yang harus saya lakukan, Dok? Apakah semua jenis vaksin covid-19 aman bagi wanita hamil? 

BACA JUGA:  Jumlah Kasus Meninggal Akibat Covid di Cirebon Kembali Meningkat

(Wiwit, 29 Tahun, Tangerang) 

Jawaban

BACA JUGA:  Saya Pasien Covid-19 OTG, Bagaimana Cara agar Cepat Sembuh, Dok?

Dokter Spesialis Kandungan, dr Helena Sunarja 

Bagi ibu hamil usia 12-33 minggu sudah boleh divaksin dan hal itu sangat disarankan serta aman. 

BACA JUGA:  Kasus Covid di Bali Tembus 100 Ribu, Ada 3 Ribu Lebih Meninggal

Sebelum vaksin, seperti biasa akan ada pemeriksaan terkait tensi, suhu badan, dan cek kesehatan terlebih dahulu. 

Meskipun takut jarum suntik, ibu hamil yang ingin vaksin pun tidak ada efek samping yang berbeda. 

Namun, jika saat pemeriksaan terdapat gejala covid-19, ibu hamil pun tidak bisa vaksin. 

Selain itu, ibu hamil tidak perlu melakukan persiapan khusus bila untuk vaksin. 

Sebab, pada usia tertentu, ibu hamil sangat disarankan untuk vaksin agar lebih menjaga dari serangan virus corona. (*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Redaktur: Irwina Istiqomah Reporter: Puji Langgeng

BERITA TERPOPULER

BERITA TERKAIT

Copyright © 2024 by GenPI.co