Jelang Tes CPNS & PPPK, Kemenag Angkat Bicara Soal Guru Madrasah

Jelang Tes CPNS & PPPK, Kemenag Angkat Bicara Soal Guru Madrasah - GenPI.co
Ilustrasi (foto: Antara)

Salah satunya dengan tetap memerhatikan tata kelola guru yang profesional. 

Dalam konteks ini menurut Zain, peran Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan-RB) Tjahjo Kumolo serta Badan Kepegawaian Negara (BKN) Bima Haria Wibisana sangat urgent.

BACA JUGAPengumuman Resmi! Jadwal Pendaftaran dan Seleksi CPNS dan PPPK

"Kami terus berjuang, karena faktanya kita sangat kekurangan guru," ucapnya.  

Muhammad Zain mengungkapkan, di tengah kebijakan pemerintah untuk pembelajaran tatap muka (PTM) terbatas saat pandemi covid-19, madrasah swasta betul-betul kesulitan membiayai para guru honorernya. 

Kondisi ini, ujarnya, berbahaya bagi kelanjutan proses pembelajaran. 

Adapun formasi kebutuhan madrasah sampai 2024 adalah 192.008 guru. JUmlah itu sudah termasuk 12.030 guru yang pensiun, mulai guru RA, MI, MTs, dan MA

"Mudah-mudahan masih ada peluang mendapatkan tambahan formasi guru madrasah," tandasnya. 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya
Sultan Ucapkan Selamat Kepada Prabowo-Gibran - JPNN.com

Sultan Ucapkan Selamat Kepada Prabowo-Gibran

Wakil Ketua DPD RI Sultan B Najamudin menyampaikan ucapan selamat kepada pasangan capres dan cawapres terpilih Prabowo - Gibran seusai mendengarkan putusan MK.