
Kasmi mengungkapkan untuk calon haji lainnya hanya mengambil setoran pelunasan BPIH. Sedangkan nomor porsi tidak diambil supaya bisa tetap masuk prioritas diberangkatkan tahun selanjutnya saat ada kuota haji.
Salah seoran calon jemaah haji bernama Husnah yang dua kali gagal berangkat mengatakan menarik setoran pelunasan BPIH karena untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari.
“Hanya saya tarik pelunasan BPIH, tidak nomor porsi,” ucapnya. (ant)
BACA JUGA: Gegara Haji, Ridwan Kamil Diceramahi Ferdinand Pedas Banget
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News