72 Seni Lukis Cat Air Dipamerkan di Galeri Nasional Indonesia

72 Seni Lukis Cat Air Dipamerkan di Galeri Nasional Indonesia - GenPI.co
72 Seni lukis cat air karya 64 orang seniman dipamerkan di Galeri Nasional Indonesia (foto: Asahi Asry Larasati)

GenPI.co— Puluhan lukisan cantik dan bernilai seni tinggi yang dibuat di atas kertas dengan menggunakan cat air dapat kamu apresiasi keindahannya di Galeri Nasional Indonesia.

Lukisan- lukisan ini sengaja dipajang dan menjadi pameran sementara, dalam rangka memperingati Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) yang dirayakan setiap tanggal 2 Mei. 

Seni lukis cat air menjadi salah satu ragam seni rupa yang tumbuh cukup pesat akhir- akhir ini.

Baca juga:

Lukisan Karya Maestro Indonesia Dipamerkan di Rumah Dubes Jepang

Pesona Lukisan Kulit Kayu di Kampung Asei Besar Papua

Kearifan para seniman dalam mengembangkan seni lukis cat air, menjadi inspirasi bagi Galeri Nasional Indonesia untuk memberikan wadah sebagai medium ekspresi.

“Untuk pameran ini sendirikan dari hasil yang ada hasil workshop cat air. Temanya lanscape seperti suasana perkotaan. ada juga beberapa karya yang membahas tradisi dan tentang figur," ujar Teguh Margono, kurator pameran seni lukis cat air, kepada GenPI.co. Rabu (15/05)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya