Rencana Booster Vaksin Bagi Jemaah Umrah, Ini Penjelasan Kemenag

Rencana Booster Vaksin Bagi Jemaah Umrah, Ini Penjelasan Kemenag - GenPI.co
Arab Saudi mengizinkan jemaah umrah dari luar negaranya (foto: Antara)

"Skema-skema ini akan kita bahas sebagai bagian persiapan, meski fokus saat ini adalah mengatasi pandemi di Tanah Air," tambah Khoirizi.

Pemerintah, lanjut Khoirizi, terus berusaha menekan angka penyebaran dan penularan Covid-19 di Tanah Air dengan bermacam upaya, antara lain mempercepat proses vaksinasi.

"Kami membentuk tim bersama lintas kementerian dan lembaga negara, termasuk juga asosiasi PPIU, dalam rangka mempersiapkan penyelenggaraan umrah 1443H. Peran serta masyarakat dan semua pihak amat penting dalam mendukung regulasi yang diterapkan," ujarnya. (*)

BACA JUGA:  Calon Haji 2021 Batal Berangkat, Bagaimana dengan Umrah?

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya