Ciri-Ciri Orang Panjang Umur Ada Pada 3 Karakter Ini

Ciri-Ciri Orang Panjang Umur Ada Pada 3 Karakter Ini - GenPI.co
Ilustrasi: Healthy Guide

GenPI.co - Umur seseorang memang sudah menjadi kehendak Tuhan Yang Maha Kuasa. Namun, manusia tentu bisa berupaya menjaga badan seperti olahraga, konsumsi makanan bergizi jika ingin panjang umur.

Lewat kepribadian tertentu, kesehatan mental seseoarang bisa menentukan usia. Berikut ini 3 tipe kepribadian seseorang yang bisa menentukan pendek panjangnya umur dilansir dari Health Line. Apa saja?

1. Optimistis

BACA JUGA:  Orang Extrovert Lebih Sehat dan Panjang Umur, Mitos atau Fakta?

Menurut studi terbaru, orang optimis memiliki jantung yang lebih sehat bila dibandingkan dengan orang yang pesimis.

Selain jantung yang lebih sehat, orang orang yang optimis juga lebih aktif secara fisik sehingga memiliki indeks massa tubuh yang lebih sehat.

BACA JUGA:  Doni Salmanan Buat Aksi Lagi, Panjang Umur Orang Baik

Secara keseluruhan, orang optimis memiliki status kesehatan yang lebih baik bila dibandingkan dengan orang yang pesimis.

2. Ekstrovert

Menurut studi terbaru, orang yang ekstrovert memiliki sistem kekebalan tubuh yang lebih baik bila dibandingkan dengan orang introvert.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya