
Sebagai dukungan berkelanjutan, dalam kegiatan Panen Bersama, Bank Indonesia kembali menyampaikan bantuan.
Diharapkan dapat mendukung program peningkatan produktivitas pertanian berupa sarana produksi dan alat mesin pertanian kepada Kelompok Sri Makmur III dan sarana pendukung sekretariat koperasi, bangunan kios, serta kendang ternak kepada Gapoktan Koperasi Tani Mulus.
Berbagai upaya dimaksud, kembali merupakan wujud dedikasi Bank Indonesia untuk mendukung pemulihan dan penguatan ekonomi.
BACA JUGA: Pegawai BUMN Terduga Teroris, Peran BNPT Dipertanyakan
Melalui peningkatan produktivitas pertanian pangan yang berwawasan lingkungan untuk menjaga kecukupan pasokan dan stabilitas harga pangan strategis dalam lingkungan yang tetap terjaga. (*)
BACA JUGA: Kemensos Berikan 428 Alat Bantu Penyandang Disabilitas di Jabar
Lihat video seru ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News