Aparat Gabungan Gahar, Gardu dan Bendera Ormas Langsung Bersih

Aparat Gabungan Gahar, Gardu dan Bendera Ormas Langsung Bersih - GenPI.co
Kapolres Metro Jakarta Selatan Kombes Pol Azis Andriansyah saat menyampaikan keterangannya di Mapolres Metro Jakarta Selatan, Kamis (21/10/2021). ANTARA/Sihol Hasugian

"Kemudian ada beberapa pos atau gardu yang kita arahkan untuk ditertibkan dalam artian dicat kembali supaya peruntukannya sesuai," tambahnya.

Yang awalnya pos kamling, dikembalikan menjadi pos kamling. "Ada juga beberapa gardu atau pos yang menempati lahan orang lain," tuturnya.

Pada praktiknya, ada beberapa ormas yang menggunakan lahan warga untuk memasang atribut maupun gardu ormas. Warga yang merasa keberatan bisa lapor ke Pemda DKI.

BACA JUGA:  Jokowi Panas Dengar Polisi yang Sowan ke Ormas Biang Keributan

Namun Azis tidak menjelaskan atribut ormas mana saja yang kena penertiban ini.

Bendera ormas yang disita petugas juga tidak diperlihatkan dalam konferensi pers. Semua dilipat dan dimasukkan ke karung ataupun kresek. 

BACA JUGA:  Jokowi Tegas Sentil Kapolda, Sebut Ormas Sering Buat Keributan

Yang bikin kaget, dalam operasi ini polisi juga menyita sejumlah senjata tajam. 

Azis menjelaskan alasan pihak gabungan menertibkan bendera ormas dan poskonya lantaran kerap dijadikan simbol kelompok ormas.

BACA JUGA:  Gubernur se-Indonesia Nyatakan Komitmen Reformasi Birokrasi

Simbol ormas ini juga kerap memicu konflik kelompok antar-ormas. Dan pertikaian yang terjadi kerap memakan korban jiwa.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya