
Sementara itu, Kepala Pelaksana BPBD Gunung Kidul Edy Basuki mengatakan saat ini tim reaksi cepat (TRC) sudah meluncur ke lokasi untuk mengevakuasi pohon tumbang.
"Kami sudah mengirim Tim TRC ke lokasi untuk segera membersihkan pohon tumbang, juga membantu kerja bakti membersihkan puing di Pantai Sepanjang," kata Edy.
Simak video menarik berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News