
Pada 2019, Lin Che Wei kembali diangkat sebagai Tim Asistensi oleh Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto.
Sebagai Policy Advisor Kemenko Perekonomian, Lin Che Wei ikut terlibat dalam formulasi kebijakan.
Misalnya, Pembentukan Badan Pengelola Dana Perkebunan Kelapa Sawit (BPDP-KS) dan pembentukan Industri Biodiesel berbasis Kelapa Sawit.
BACA JUGA: Seruan Kapolri Listyo Tegas soal Minyak Goreng, Begini Bunyinya
Lin Che Wei juga terlibat dalam Penanganan Kebakaran Hutan dan Lahan (2017), Studi dan Formulasi Kebijakan Pemerataan Ekonomi (2017-2019), dan Verifikasi Luas Lahan Kelapa Sawit di Provinsi Riau (bekerja sama dengan Dirjen Perkebunan dan PTPN V.
Selain itu, Lin Che Wei juga merupakan salah satu ekonom terkemuka di Indonesia.(*)
BACA JUGA: Airlangga Sampaikan Kabar Baik Soal Minyak Goreng, Mohon Disimak
Simak video berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News