Festival Kopi Tanah Air Berdampak Baik bagi Petani

Festival Kopi Tanah Air Berdampak Baik bagi Petani - GenPI.co
Festival Kopi Tanah Air menjadi momentum bagi para pencinta kopi untuk mengetahui seluruh jenis kopi yang ada di Indonesia. (Foto: Theresia Agatha/GenPI.co)

"Kopi ini merupakan salah satu kegiatan masyarakat yang lagi gandrung di Indonesia, terutama sekarang sudah masuk ke kalangan milenial dan ini merupakan salah satu pasar juga yang potensial," imbuhnya.

Sebagai informasi, Festival Kopi Tanah Air merupakan rangkaian penutup HUT ke-49 PDIP, dengan tajuk “Festival Kopi Kebangkitan Nasionalisme Indonesia”.

Acara tersebut digelar sejak 27 Mei dan akan berakhir pada hari Minggu. Hampir seluruh provinsi di Indonesia ikut terlibat dalam acara tersebut. (*)

BACA JUGA:  Dapatkan Sensasi Berbeda Minum Kopi di Tuttonero Coffee and Eat

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya