Bawaslu Keluarkan Strategi Cegah Hoaks dan Fitnah di Pemilu 2024

Bawaslu Keluarkan Strategi Cegah Hoaks dan Fitnah di Pemilu 2024 - GenPI.co
Bawaslu keluarkan strategi cegah hoaks dan fitnah di Pemilu 2024. Foto: Ferry Budi Saputra/GenPI.co

Dia mengharapkan masyakarat bisa mengekspresikan pilihannya tanpa fitnah atau menghina orang lain.

Selain itu, Rahmat menuturkan masa kampanye Pilpres 2024 akan berlangsung selama 21 hari untuk pertemuan rapat umum dan kampanye di media elektronik.

Meski waktu belum pasti, Rahmat Bagja menyakini pihaknya tetap akan mengawasi pertemuan rapat umum.

BACA JUGA:  DPR Desak Bawaslu Awasi Praktik Politik Uang di Pemilu 2024

"Akan tetapi, sepertinya akan ada perubahan waktunya dan metodenya," imbuhnya.(*)

Simak video menarik berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya