Kabut Asap Pekat Berdampak pada Aktivitas Penerbangan di Riau

Kabut Asap Pekat Berdampak pada Aktivitas Penerbangan di Riau - GenPI.co
Kabut asap di Riau (foto: Antara)

GenPI.co - Kabut asap akibat kebakaran hutan dan lahan di Provinsi Riau semakin pekat sehingga mengganggu aktivitas penerbangan pesawat, pada hari Minggu (15/9/2019). 

Corporate Strategic of Lion Air Group Danang Mandala Prihantoro melalui keterangan tertulis mengatakan bahwa kabut asap berdampak terhadap penerbangan pesawat di tiga rute di Bandara Internasional Sultan Syarif Kasim (SSK) II Pekanbaru dan Bandara Pinang Kampai Kota Dumai, Riau. 

Baca juga:

Calon Ibu Kota Dikepung Asap, Begini Kata Netizen di Kaltim 

Riau Dikepung Asap, BMKG Lakukan Teknologi Modifikasi Cuaca

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya