Presiden Jokowi Kunjungi Pasar Kosambi Bandung, Pedagang: Gemetaran, Gugup

Presiden Jokowi Kunjungi Pasar Kosambi Bandung, Pedagang: Gemetaran, Gugup - GenPI.co
Pasar Kosambi dipenuhi oleh masyarakat umum yang sangat antusias untuk melihat kedatangan Presiden RI Joko Widodo (Jokowi). Foto: dok. humas

Dia berharap keadaan ekonomi akan terus membaik di tahun 2022 setelah dua tahun lamanya berjuang di bawah terpaan pandemi.

"Mudah-mudahan makin maju Indonesia, semua bahan pokok bisa turun lagi. Makin bahagia semua," ujarnya.

Hal serupa juga disampaikan oleh Dani. Pedagang pakaian di Pasar Kosambi ini mengaku senang lapak jualannya dikunjungi Jokowi beserta rombongan lain.

BACA JUGA:  Presiden Jokowi Bocorkan Pertemuan dengan Semua Ketum Parpol, Begini Kalimatnya

“Gemetaran, gugup juga. Alhamdulillah dapat bantuan uang tunai sama sembako. Bisa dipakai untuk nambah modal jualan,” katanya.

Pada kesempatan tersebut, Presiden Jokowi bersama rombongan berkeliling dan menyambangi lapak lapak pedagang dan memberikan sembako serta kaus ke warga di sekitar Pasar Kosambi.

BACA JUGA:  Jokowi Dituduh Tak Lulus dari UGM, PSI: Isu Sampah

Jangan sampai ketinggalan! Kamu sudah lihat video ini ?

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya