Di Paradje Festival 2018, Sanggau Pamer Kekayaan Budaya

Di Paradje Festival 2018, Sanggau Pamer Kekayaan Budaya - GenPI.co
Paradje Festival 2018. (Foto: Paradiso)

Apresiasi diberikan oleh Menteri Pariwisata (Menpar) Arief Yahya atas penyelenggaraan Paradje Festival. Dengan karakter event yang dimilikinya, festival ini menjadi penegas potensi besar pariwisata Sanggau.

“Penyelenggaraan Paradje Festival ini luar biasa. Beragam agenda yang digelar menjadi bukti potensi besar pariwisata Sanggau. Potensi ini harus diupayakan agar menjadi value secara ekonomi bagi masyarakat,” tutupnya.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya