Dia menyebut jenazah pertama yang teridentifikasi adalah Almarhumah Selmiayati Pou, warga Bongoime, Tilongkabila, Bone Bolango.
Jenazah kedua, yakni Almarhum Mohamad Akuba, warga Dusun Utara, Desa Maleo, Paguat, Kabupaten Pohuwato.
"Sedangkan satu jenazah laki-laki bagian tubuh bawah belum teridentifikasi," jelas Kombes Ahmad Fauzi.
BACA JUGA: Pencarian Korban Longsor Tambang Emas di Gorontalo Terkendala Cuaca Buruk
Ahmad menyebut timnya menghadapi tantangan karena kondisi jenazah yang tidak utuh dan medan yang sulit dijangkau.(ant)
Simak video berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News