Menkopolhukam Ingatkan Kampus: Jangan Melarang Mahasiswa Diskusi

Menkopolhukam Ingatkan Kampus: Jangan Melarang Mahasiswa Diskusi - GenPI.co
Menteri Koordinator Politik, Hukum dan Keamanan (Menkopolhukam), Mahfud MD. (ANTARA/Bagus Ahmad Rizaldi)

"Banyak orang yang nilai IPK nya tinggi tapi tidak bisa berkembang dengan baik dan tidak bisa mengembangkan masyarakat dengan baik. Maka harus tradisi seperti diskusi, seminar, pameran buku, lukisan, kuliah umum, studi wisata, itu semua tradisi," katanya.

Namun menurutnya tradisi mahasiswa tersebut boleh dilakukan dengan mematuhi aturan hukum. Selain itu juga diskusi tersebut, kata dia, diimbau untuk terbuka dan tidak memojokan atau menjatuhkan nama baik kelompok tertentu.

BACA JUGA: Makam Pangeran Jayakarta Jadi Saksi, Doa Pak Jokowi Terkabul…

"Terbuka saja, pimpinan universitas tidak boleh melarang. Mahasiswa juga harus kreatif, karena sejumlah pimpinan yang tampil di pemerintahan, dulunya aktivis yang banyak diskusi," katanya.(*)
 

Video heboh hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya