Misteri Gunung Merapi: Pasar Setan di Puncak, Hingga Awan Petruk

Misteri Gunung Merapi: Pasar Setan di Puncak, Hingga Awan Petruk - GenPI.co
Misteri Gunung Merapi: Pasar Setan di Puncak, Hingga Awan Petruk - Kemunculan Awan Mbah Petruk di Puncak Merapi pertanda Gunung Akan Meletus (Foto: SC YouTube)

GenPI.co - Gunung Merapi menyemburkan awan panas (Wedhus Gembel) setinggi 1000 meter pada Minggu (17/11).

Berdasarkan informasi akun resmi Twitter Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG), letusan terjadi pada pukul 10.46 WIB.

BACA JUGA: Kisah Warga Diganggu Hantu Ciliwung: Buaya Buntung Minta Sesajen

“Terjadi letusan di Gunung #Merapi tanggal 17 November 2019 pukul 10:46 WIB. Letusan tercatat di seismogram dengan amplitudo max 70 mm dan durasi 155 detik. Teramati kolom letusan setinggi ±1000 m. Angin bertiup ke Barat. #statuswaspada sejak 21 Mei 2018,” bunyi peringatan tersebut.

Selain misteri Wedhus Gembel yang telah memakan banyak korban, ternyata masih ada beberapa hal misterius di Gunung Merapi.

BACA JUGAKisah Perias Mayat: Lupa Izin, Arwah Penasaran Terus Mengikutiku

Berikut GenPI.co membeber 7 cerita Misteri Gunung Merapi:

1. Binatang Keramat Merapi

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya