Peringatan BMKG: Waspada Potensi Hujan Ekstrem Hingga 12 Januari

Peringatan BMKG: Waspada Potensi Hujan Ekstrem Hingga 12 Januari - GenPI.co
Ilustrasi hujan di wilayah Jakarta. (Foto: Natalia Laurens/JPNN)

Sementara itu pada 11-12 Januari 2020, secara umum, kondisi hujan di wilayah Jabodetabek relatif berkurang dibandingkan dengan periode tanggal sebelumnya.

BACA JUGA: Bak Bidadari Datangi Korban Banjir, Mulan Jameela Kelewat Cantik

Kondisi pasang naik air laut, maksimum di Teluk Jakarta dapat terjadi pada periode 9-12 Januari 2020 dengan ketinggian maksimum 0.6 meter.

"Kondisi ini berpotensi menghambat laju aliran air sungai masuk ke laut di Teluk Jakarta," ungkapnya. 

BACA JUGA: Menhan Prabowo Cool Banget, Tapi Lihatlah Strategi TNI di Natuna

Meski BMKG menyimpulkan hujan dengan intensitas sedang-lebat masih berpotensi terjadi di wilayah Jabodetabek, pada periode 9-12 Januari 2020.

Akan tetapi tidak seekstrem seperti 1 Januari 2020.

"Masyarakat diimbau agar tetap waspada dan berhati-hati terhadap dampak yang dapat ditimbulkan seperti angin kencang, genangan, banjir, banjir bandang, tanah longsor, pohon tumbang, dan jalan licin," pungkas Mulyono.


Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: BMKG: Waspada Potensi Hujan Deras di Wilayah Jabodetabek 8-12 Januari

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya