Buat Orang Tua, Tips Mengasuh Anak di Tengah Wabah Corona

Buat Orang Tua, Tips Mengasuh Anak di Tengah Wabah Corona - GenPI.co
Ilustrasi anak bermain. Foto: Antara

GenPI.co - Mengasuh anak bukan pekerjaan mudah, terlebih di tengah wabah corona.  Di mana buah hati tak bisa leluasa bermain di luar rumah dan bertemu teman-temannya.

Perubahan ini dapat menimbulkan kecemasan dan stres, sehingga orang tua harus bekerja lebih keras untuk membuat anak merasa aman dan nyaman.

BACA JUGA: 4 Kesalahan yang Membuat Berat Badan Naik Selama Puasa Ramadan

Spesialis psikolog anak dari SOS Children's Villages International, Teresa Ngigi, menegaskan bahwa orangtua harus membahagiakan diri sendiri terlebih dahulu sebelum mengurus dan membahagiakan anak.

"Emosi dapat lebih menular daripada virus corona. orangtua yang bahagia dapat membuat anak-anak mereka bahagia juga," kata Teresa  di Jakarta, Selasa (28/4).

Teresa memberikan beberapa tips untuk orang tua dalam mengasuh anak selama pandemi covid-19.

1. Pastikan kebahagiaan diri sendiri

orang tua seringkali terlalu fokus merawat anak sehingga kerap melupakan diri sendiri. Padahal, semakin orang tua bahagia dan terlepas dari stres, kebahagiaan itu juga akan menular ke anak-anak. 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya