Jangan Minder Meski Orang Tua Boncel, Anak Bisa Tumbuh Tinggi

Jangan Minder Meski Orang Tua Boncel, Anak Bisa Tumbuh Tinggi - GenPI.co
Ilustrasi anak melompat tinggi. Foto: Pixabay

Bagi seorang remaja atau dewasa, dalam segelas susu terkandung separuh kebutuhan kalsium dan vitamin D, memenuhi 20-30 persen kebutuhan protein, vitamin B6, B9, B12, E dan fosfor, serta 10-15 persen kebutuhan energi, lemak yang unik, vitamin B5, zink, selenium dan magnesium.

BACA JUGA: Muhammadiyah Tolak Diskusi Pemakzulan Presiden

"Semua zat gizi ini turut membantu pertumbuhan dan perkembangan anak, pertumbuhan dan kekuatan tulang dan gizi, serta kekuatan otot dan kemampuan berfikir,” imbuhnya. (ant)
 

Video heboh hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya