IdeaFest 2021 Hadirkan Pengalaman Berbeda demi Industri Kreatif

IdeaFest 2021 Hadirkan Pengalaman Berbeda demi Industri Kreatif - GenPI.co
IdeaFest 2021 benar-benar kece. Lebih dari 140 tokoh inspiratif dan 60 sesi edukatif meramaikan event yang digagas Samara Live itu. Foto: Screen Shot Webinar

Tujuannya ialah memberikan dampak yang lebih besar lagi agar masyarakat terus terinspirasi berusaha, bergerak maju, dan menjadi tangguh.

“Kami harap semangat bangkit yang kami bawa tahun ini bisa direpresentasikan melalui sederet pembicara lintas industri, baik dari dalam dan luar negeri,” kata Ben.

Deputi Bidang Ekonomi Digital dan Produk Kreatif Kemenparekraf, Muhammad Neil El Himam mengapresiasi IdeaFest 2021.

BACA JUGA:  IdeaFest 2021 Kece Parah, Industri Kreatif Pasti Bangkit

Dia berharap harapannya masyarakat mampu bersaing, menciptakan inovasi, dan membangkitkan kembali potensi ekonomi kreatif Indonesia. (*)

Tonton Video viral berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya