
Indonesia sudah menyiapkan ketersediaan vaksin Covid-19 sejak akhir tahun 2020. Pemerintah menggencarkan vaksinasinya sejak awal 2021.
Vaksinasi di Tanah Air tergolong cepat dan menduduki peringkat kelima di dunia.
"Kami akan terus mendorong ini sebagai leadership G20 supaya banyak negara makin pulih perekonomiannnya. Tidak mungkin pulih kalau vaksinasinya tidak berjalan dan kesehatannya belum baik. Ini yang kami dorong di G20," ujarnya. (ant)
BACA JUGA: 80 Ribu Dosis Vaksin Pfizer Booster Disiapkan Pemkab Tangerang
Lihat video seru ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News