5 Cara Tingkatkan Omzet Bisnis selama Ramadan, UMKM Wajib Tahu!

5 Cara Tingkatkan Omzet Bisnis selama Ramadan, UMKM Wajib Tahu! - GenPI.co
Ilustrasi cuan bisnis (Foto: Iqbal Arfian/GenPI.co)

Sesekali, UKM juga dapat memberikan apresiasi kepada pelanggan loyal yang selalu setia berbelanja di toko anda dengan memberikan merchandise atau memberikan kemudahan dengan diskon biaya ongkir untuk pembelian pertama. 

4. Memaksimalkan platform medsos

Saat ini platform media sosial dan juga e-commerce sudah menyediakan fitur live selling yang dapat dimanfaatkan untuk meningkatkan penjualan dan memperluas audiens yang bisa dituju.

Jika Anda kesulitan dalam melakukan live selling secara profesional, Anda dapat menggunakan layanan Creative Business Solution dari Ninja Xpress.

5. Tentukan pengiriman tepat waktu

BACA JUGA:  Kisah Sukses Firman Ternak Bebek, Modal Rp 2,8 Juta, Omzet Puluhan Juta

Pilih partner pengiriman yang terpercaya. Hal ini meliputi beberapa hal seperti, memerhatikan estimasi waktu pengiriman yang diberikan oleh perusahaan pengiriman.

Pilihlah layanan yang menawarkan waktu pengiriman yang sesuai dengan kebutuhan. Jika membutuhkan pengiriman yang cepat, Anda dapat memilih opsi pengiriman kilat yang disediakan. Lalu, gunakan layanan pelacakan untuk mengawasi perjalanan paket Anda.

BACA JUGA:  Mantan Guru Honorer Buka Kios Sembako, Modal Rp 100 Ribu, Omzet Rp 300 Juta

Layanan pelacakan dapat membantu memastikan bahwa paket Anda berada di jalur yang tepat dan dapat tiba tepat waktu.

Untuk memastikan paket sampai dengan baik dan sesuai, Anda juga dapat menggunakan opsi asuransi juga memastikan alamat pengiriman sudah benar dan sesuai.(*)

BACA JUGA:  Modal Rp 700 Ribu, Putri Raih Omzet Ratusan Juta dari Bisnis Bakso Goreng

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya