Suamimu Adalah Anak Mama? Wasalam! Namun Ada Tips Menanganinya

Suamimu Adalah Anak Mama? Wasalam! Namun Ada Tips Menanganinya - GenPI.co
Ilustraasi. (Foto: Elements Envato)

GenPI.co - Pria yang terlalu dekat dengan ibunya, atau yang bisa disebut anak mama, cenderung sulit untuk membuat keputusan.

Itu sebabnya, mungkin terasa agak menyulitkan jika menikah dengan pria jenis ini.

Dia lebih mendengarkan ibunya sehingga mengabaikan kebutuhan dan tuntutanmu sebagai istrinya Seiring waktu, ini akan menimbulkan perasaan dendam dan berujung masalah dalam hubungan.

BACA JUGA:  Wahai Suami-Istri, Jangan Malas Enak-enak di Ranjang! Karena...

Berikut ini ada beberapa tips untuk menangani pasanganmu yang adalah anak mama itu!

Tetapkan batasan

BACA JUGA:  Pengin Hubunganmu dengan Pasangan Sehat Sentosa? Baca Tips ini

Dia mungkin bergantung pada ibunya untuk membuat keputusan, tetapi kamu perlu menjelaskan kepadanya bahwa dia harus bersikap seperti orang dewasa di depanmu.

Batas-batas yang menunjukkan perilaku independen harus dijaga dengan ketat. Pasanganmu mungkin mencoba memanipulasi untuk mendapatkan apa yang diinginkannya, tetapi kamu harus cukup kuat untuk membiarkannya bertindak sebagai individu.

BACA JUGA:  Cara Buat Pria Mengakui Perasaannya Padamu, Gampang Kok!

Dapatkan ruang yang cukup

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya