Perceraian Sering Terjadi di 5 Tahun Pertama, Ini 4 Faktanya!

Perceraian Sering Terjadi di 5 Tahun Pertama, Ini 4 Faktanya! - GenPI.co
Ilustrasi: Freepik

Tentunya hal ini akan menjadi masalah jika kamu dan pasangan tidak membicarakan hal tersebut, karena memang uang adalah hal yang sangat sensitif.

3. Pikiran keliru tentang pernikahan 

Meskipun sudah lama berpacaran, bukan berarti kamu sudah memahami betul semua sifat pasangan. Pasalnya setiap orang akan berpikir bahwa menikah adalah cara yang paling ampuh untuk bisa mengatasi kebiasaan buruk pasangan. 

BACA JUGA:  4 Tanda Kamu Siap Mencintai lagi Usai Penceraian yang Menyakitkan

Padahal saat menikah kamu akan belajar cara berkompromi untuk bisa menerima segala kelebihan dan kekurangan pasangan. Jika kamu ingin mengubah kebiasaan buruknya, maka kamu juga harus menuntunnya untuk menjadi lebih baik tanpa menghilangkan jati dirinya.

4. Mertua ikut campur

BACA JUGA:  4 Cara Menghindari Perceraian di dalam Rumah Tangga

Kamu harus bisa menyesuaikan diri di dalam keluarga pasangan terutama orangtuanya. Jika kamu tidak bisa akur dengan mertua, maka dipastikan hubungan kalian akan tidak berjalan lancar. 

Biasanya masalah akan muncul ketika salah satu merasa tidak bisa berpendapat bebas dan selalu dikomentari oleh mertua. Hal inilah yang bisa memicu hubungan yang rawan dalam awal pernikahan.(*)

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya