
Semangka
Menurut sebuah studi yang terdapat di American Journal of Hypertension, kandungan sitrulin yang terdapat di semangka dapat menurunkan angka sistolik dan diastolik pada penderita hipertensi.
Penurunan ini lebih jelas terlihat pada pasien penderita tekanan darah tinggi pada bagian pergelangan kaki (ankle blood pressure) dan lengan atas (brachial blood pressure).
BACA JUGA: Kombinasi 3 Buah Ini Bisa Meningkatkan Daya Tahan Tubuh
Kiwi
Kiwi merupakan salah satu buah atau makanan yang dianjurkan untuk penderita tekanan darah tinggi.
BACA JUGA: Bisa Cegah Diabetes, 4 Makanan Paling Bagus untuk Menu Sarapan
Pasalnya, kiwi mengandung kalsium, magnesium, dan kalium yang dapat menurunkan tekanan darah.
Selain mengandung ketiga mineral tersebut, buah kiwi juga kaya akan vitamin C yang bersifat antioksidan.
BACA JUGA: Menaikkan Berat Badan, Konsumsi 4 Makanan Ini Bikin Gemuk
Delima
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News