Hanya di Thrift Fest, Berburu Fesyen Berkelas Harga Ekonomis

Hanya di Thrift Fest, Berburu Fesyen Berkelas Harga Ekonomis - GenPI.co
Hanya di Thrift Fest, Berburu Fesyen Berkelas Harga Ekonomis. Foto: Asahi Asry/GenPI.co

Dirinya harus benar-benar memilih produk yang sekiranya akan disukai banyak orang, agar kemungkinan dibeli cukup tinggi.

"Jual barang-barang thrift itu untung-untungan, ya, kalau bisa, sih, nggak terlalu norak alias basic supaya barangnya dilirik banyak orang," tuturnya.

Meski demikian, lanjutnya, menjual barang-barang thrift dianggap lebih menguntungkan dari pada barang baru.

BACA JUGA:  Berkah Lebaran, Penjualan Thrifting Meningkat 30 Persen

"Untung, sih, dari pada jual barang baru modalnya besar untungnya nggak seberapa," tutupnya.

Buat anak muda Bandung, jangan sampai ketinggalan berburu belanja barang bekas. Thrift Fest masih berlangsung hingga 15 Mei 2022.(*)

BACA JUGA:  Aku Suka Thrifting, Apa Tips Jitu Dapat Baju Bekas yang Bagus?

Jangan lewatkan video populer ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya