Gula Darah Melonjak, Penderita Diabetes Jangan Makan 5 Buah

Gula Darah Melonjak, Penderita Diabetes Jangan Makan 5 Buah - GenPI.co
ilustrasi makan buah. foto: dok. GenPI.co

Anggur mengandung karbohidrat dan gula yang tinggi. Pada 100 g anggur, terdapat 18,1 g karbohidrat dan 15,5 g gula.

Jadi, diabetesi disarankan untuk mengurangi konsumsi anggur agar gula darah tidak melonjak.

Mangga

BACA JUGA:  Pria Rutin Makan Pepaya, Pasangan Jadi Makin Cinta

Mangga merupakan salah satu buah dengan kandungan gula tertinggi. Kamu yang mengidap diabetes jelas perlu mengurangi konsumsi buah satu ini.

Dalam 100 g penyajian buah mangga, terdapat karbohidrat sebanyak 15 g dan gula sebanyak 13,7 g.

BACA JUGA:  Sebaiknya Kamu Hindari Makanan Ini untuk Menu Sarapan

Ceri

Ceri ternyata juga termasuk dalam buah yang kaya karbohidrat dan gula. Itu sebabnya, kamu yang mengidap diabetes perlu membatasi konsumsi ceri.

BACA JUGA:  Hamil Anak Pertama, Ria Ricis Pengin Makan Terus

Apel

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya