Fast & Furious 9: Dominic Toretto Pensiun dan Tinggal di Desa

Fast & Furious 9: Dominic Toretto Pensiun dan Tinggal di Desa - GenPI.co
Cuplikan trailer Fast & Furious 9 (Foto: YouTube/ Fast Family)

Film ini disebut sebagai merupakan bagian kedua dalam trilogi yang akan mengakhiri seri The Fast and the Furious untuk selamanya. Bagian pertama dimulai dengan Fast & Furious 8 atau Fate of the Furious yang dirilis pada 2017, dan akan berlanjut di seri yang kesembilan tahun ini.

Tokoh Dominic Torreto akan kembali diperankan oleh Vin Diesel, bersama para pemeran lainnya seperti  Michelle Rodriguez, Tyrese Gibson, Jordana Brewster, Chris Bridges, Nathalie Emmanuel, Helen Mirren dan Charlize Theron.

Trailer penuh film ini rencananyaakan dirilis pada Jumat (31/1) mendatang. Sementara, film Fast & Furious 9 sendiri dijadwalkan tayang pada 22 Mei 2020.(*)

BACA JUGA:  Nicholas Saputra Jadi Produser di Film Semesta

Video populer saat ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya