
2. Jangan merokok
Merokok sudah diketahui bisa menyebabkan penuaan dini, termasuk juga pada rambut. Jadi dengan kebiasaan merokok dapat membuat pigmen pada rambut hilang.
Sebaiknya kalian jangan merokok dan jauhi asapnya.
BACA JUGA: Waspada! Ternyata 4 Zodiak Ini Paling Sering Ganti Pacar
3. Kelola stres
Stres dapat menimbulkan rambut memutih. Yakni dalan jangka panjang hingga stres sekitar dua sampai tiga tahun.
Untuk itu kurangi stres melanda, karena bisa menimbulkan uban di usia muda. Caranya sederhana, lakukan hal menyenangkan, jauhkan beban pikiran yang melanda dan konsultasi kepada psikolog. Tentunya agar mengetahui cara terbaik mengatasi stres.(*)
Video populer saat ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News