Wow! Khasiat Teh Oolong Memang Tak Bisa Diremehkan

Wow! Khasiat Teh Oolong Memang Tak Bisa Diremehkan - GenPI.co
Wow! Khasiat Teh Oolong Memang Tak Bisa Diremehkan - ilustrasi (Foto: pixabay)

GenPI.co - Teh dikenal sebagai minuman yang baik untuk kesehatan. Banyak orang menekankan minum teh untuk hasil kesehatan yang lebih baik. Khususnya teh hijau memiliki keunggulan dalam memiliki manfaat kesehatan. 

BACA JUGA: 3 Alasan Ini Jadi Faktor Utama Perceraian Rumah Tangga

Namun, kini ada teh oolong yang sangat terkenal di dunia karena manfaat kesehatan dan nilai gizinya. 

Teh yang berasal dari China ini terdiri dari daun teh yang difermentasi sebagian. Teh oolong mengandung flavenoids, antioksidan yang menetralkan radikal bebas berbahaya yang dapat merusak tubuh. 

Manfaat kesehatan dari teh oolong berkisar dari mengurangi penyakit jantung, gangguan peradangan, kadar kolesterol jahat yang tinggi, memperbaiki struktur tulang, memperbaiki tekstur kulit dan membantu mendapatkan gigi yang lebih kuat.

BACA JUGANgeri! Brasil Menyerah, Laporan Korban Virus Corona Dihapus

Teh oolong diketahui memiliki banyak manfaat kesehatan adalah karena nilai gizinya yang tinggi. Teh ini dikenal kaya akan antioksidan. Nilai gizi teh oolong tinggi karena mengandung mineral, zat besi dan vitamin seperti kalsium, mangan, tembaga dan kalium, Vitamin A, B, C, E dan K.  

Berikut adalah beberapa manfaat kesehatan dari teh oolong: 

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya