
Jambu biji kaya akan kandungan vitamin C. Bahkan, jambu biji mengandung vitamin C empat kali lebih banyak daripada jeruk.
Kandungan vitamin C sangat penting untuk fungsi kekebalan tubuh, pertumbuhan, dan regenerasi sel pada bayi.
5. Mencegah kanker
Jambu biji kaya akan antioksidan yang bermanfaat untuk mencegah bayi dari risiko kanker.
Selain itu, jambu biji juga membantu pencegahan penyakit yang diinduksi ROS seperti Alzheimer dan Parkinson dan gangguan lain seperti hiperoksia dan peradangan.(*)
Jangan lewatkan video populer ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News