Uang Nggak Abadi, Kalau Dikejar Terus Pasti Rugi

Uang Nggak Abadi, Kalau Dikejar Terus Pasti Rugi - GenPI.co
Ilustrasi: wallpaperflare

4. Kebahagiaan sulit diraih

Sudah sering dong mendengar ungkapan bahwa harta nggak bisa membeli kebahagiaan? Ini benar banget, lho. Harta yang berlimpah nggak akan bisa membeli sebuah persahabatan yang tulus. Atau membeli keluarga yang harmonis.

BACA JUGA: Adu Hebat Kunyit vs Kolesterol Jahat, Pemenangnya…

Semua itu hanya bisa kamu dapatkan dengan melakukan hal-hal yang berarti, bukan dengan mengeluarkan uang. 

5.Jadi orang yang serakah

Harta kekayaan ibarat candu yang begitu kita peroleh sekali akan terus dan terus kita inginkan. Bahkan, kita selalu ingin lebih meski menggunakan cara yang nggak halal. Apalagi kalau kita nggak bisa mengendalikan diri, bisa-bisa terjebak dalam lubang keserakahan. (*)

Video heboh hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya