Menurunkan Berat Badan Nggak Cuma Diet, Cek Faktanya

Menurunkan Berat Badan Nggak Cuma Diet, Cek Faktanya - GenPI.co
Ilustrasi: pikist

GenPI.co - Katanya diet bisa bikin berat badan turun? Sebagian ada benarnya. Tapia da juga yang hanya sebatas mitos. Cek faktanya ya sebelum ambil kesimpulan.

Banyaknya mitos tentang berat badan yang kerap kamu dapatkan bisa saja menyesatkan. Nah, ini ada beberapa mitos tentang diet, yang sudah dikutip Cyprus Mail.

1. Lemak itu buruk

BACA JUGA: Akhir Bulan Ceria, Zodiaknya Dapat Rezeki Tak Terduga=

Lemak seringkali memiliki reputasi buruk dalam dunia diet. Namun, nyatanya, bukan lemak yang membuatmu tambah gemuk, tapi karena makan terlalu banyak kalori yang membuatmu bertambah berat. 

Selain itu, lemak menjadi lebih penting jika kamu mengurangi asupan karbohidrat, karena diet rendah lemak dan rendah karbohidrat tidak berkelanjutan.

Sumber lemak sehat untuk disertakan dalam diet penurunan berat badanmu adalah ikan berminyak, seperti salmon dan mackerel.

Kemudian, kacang-kacangan, seperti kacang mete, kenari, dan almond. Lalu, biji-bijian, seperti chia flax dan wijen. Mentega dan minyak juga termasuk.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya