Kulit Buah Ini Jangan Dibuang, Manfaatnya Ampuh Untuk Kesehatan

Kulit Buah Ini Jangan Dibuang, Manfaatnya Ampuh Untuk Kesehatan - GenPI.co
Kulit Buah Ini Jangan Dibuang, Manfaatnya Ampuh Untuk Kesehatan (Foto: Shutterstock)

GenPI.co - Jangan remehkan. Biasanya kulit buah langsung dibuang, padahal beberapa kulit buah menyimpan konsentrasi vitamin dan zat-zat lain yang berguna untuk tubuh.

Oleh sebab itu, beberapa pakar kesehatan menyarankan untuk tidak sembarangan mengupas dan membuang kulit buah bila ingin mendapatkan manfaat untuk kesehatan yang maksimal.

BACA JUGATimor Leste Rontok, Rakyatnya Ingin Kembali Gabung Indonesia

Berikut 5 jenis kulit buah yang manfaatnya ampuh untuk kesehatan:

1. Buah jeruk

Kulit jeruk memiliki antioksidan jenis flavonoid sangat tinggi yang baik untuk tubuh. 

Antioksidan ini juga dapat menurunkan kadar kolesterol jahat dan mengontrol kolesterol baik. Tak hanya itu kulit jeruk juga bisa menjadi penahan radikal bebas.

BACA JUGAPesta Liar Putra Mahkota Arab Saudi di Maladewa Bikin Tercengang

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya