
GenPI.co - Berkencan di restoran atau tempat romantis lainnya mungkin terdengar menyenangkan. Namun di masa pandemi virus corona saat ini hal itu berisiko. Itulah sebabnya tiap orang disarankan tinggal di rumah saja jika tidak ada keperluan mendadak.
Lalu bagaimana dengan nasib kencan malam yang kerap kamu dan pasangan lakukan sebelum wabah ini merebak? Tenang, kamu bikin suasana kencan tetap romantis meski hanya dilakukan di rumah saja.
BACA JUGA: Jika Kekasih Berperilaku Begini, Kamu Bukan Siapa-siapa Lagi
Beberapa tips di bawah ini bisa jadi pertimbanganmu untuk menciptakan suasana menyenangkan dengan pasangan, walau hanya di rumah saja.
Tips Satu
Kalau kamu adalah pekerja kantoran yang sedan WFH, tidak perlu repot bangun pagi untuk segera ke kantor. Jadi, nonton film dengan pasangan hingga larut malam adalah kencan yang mengasyikan.
Gelarlah kasur dan bantal di lantai, dan makan banyak camilan untuk dimakan dan nikmati waktu kaloian berdua.
Tips Dua
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News