
GenPI.co - Salah satu produk yang harus dimiliki para pemula yang ingin belajar makeup adalah eyeshadow pallete.
Saat ini, sudah banyak eyeshadow pallete dari merek lokal dengan kualitas yang baik dan harga yang sangat terjangkau.
BACA JUGA: Lupa Bawa Blush On dan Eyeshadow? Pakai Lip Cream Sarita Beauty
Berikut 3 rekomendari eyeshadow pallete lokal berkualitas yang harganya di bawah Rp100 ribu.
Madame Gie Drama Queen Eyeshadow Pallete
Eyeshadow pallete dari artis Gisella Anastasia ini terdiri dari 10 warna eyeshadow shimmer dan 2 warna blush on yang cocok untuk segala tipe undertone.
Produk ini sangat praktis untuk dibawa bepergian dan sudah dilengkapi dengan aplikator. Eyeshadow pallete ini bisa dibeli di online store atau website Madame Gie dengan harga Rp68.400.
Implora Eyeshadow Pallete
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News