Picu Penyakit Infeksi, 4 Makanan Tidak Diboleh Dikonsumsi Mentah

Picu Penyakit Infeksi, 4 Makanan Tidak Diboleh Dikonsumsi Mentah - GenPI.co
Madu. Foto: Shutterstock

GenPI.co - Bagi sebagian orang, makan makanan mentah punya kenikmatan sendiri.

Misalnya saja makan sashimi alias salmon mentah khas Jepang, atau Anda yang suka menu Indonesia mungkin suka dengan lalapan dari berbagai sayuran mentah.

BACA JUGAIngin Punya Tubuh Atletis? Hindari 4 Jenis Makanan Ini

Sayangnya, tak semua makanan itu boleh dimakan mentah loh. Ada beberapa makanan mentah yang tidak boleh dimakan karena bisa menimbulkan penyakit.

1. Kentang

Begini, sekarang siapa yang senang memakan kentang dalam keadaan mentah? Jarang sekali bukan?

Kentang biasanya direbus atau digoreng dan hadir sebagai makanan pendamping.

Nah, apabila Anda ingin memakannya secara mentah, mungkin sebaiknya dipikir terlebih dahulu.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya