Sebagai Developer Pemula, Apa Strategi agar Perumahan Bisa Laku?

Sebagai Developer Pemula, Apa Strategi agar Perumahan Bisa Laku? - GenPI.co
Foto: Dok: Frans Yoga Soegama

GenPI.co - Satu tahun terakhir ini saya bekerja di bidang properti, yakni sebagai developer. Nah, saya ingin bertanya, bagaimana strategi membangun perumahan agar diminati banyak pembeli?

(Ricky Wijaya, 32 tahun, Bandung)

BACA JUGA: Tertarik Menjadi Developer, Apa Tips Memulai dengan Modal Minim?

Jawaban 

Founder perusahaan properti PT. Putra Soegama Land, Frans Yoga Soegama

Perumahan itu bukan hanya soal uang, tapi perumahan yang bagus itu memberikan kehidupan untuk orang di dalamnya.

Makanya, setiap kami bikin perumahan, kami selalu survei. Survei itu dilakukan kepada orang-orang yang ada di sekitar kami.

Harapannya adalah, kami akan membangun perumahan sesuai mimpi mereka, kehidupan yang mereka ingin bangun itu seperti apa.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya
5 Manfaat Kunyit yang Bikin Kaget - JPNN.com

5 Manfaat Kunyit yang Bikin Kaget

Ada beberapa manfaat kunyit yang tidak terduga dan ternyata baik untuk kesehatan tubuh dan salah satunya membantu membersihkan dan menyembuhkan luka.