Awas! Ternyata Ini Bahaya Gula Merah bagi Kesehatan

Awas! Ternyata Ini Bahaya Gula Merah bagi Kesehatan - GenPI.co
Awas! Ternyata Ini Bahaya Gula Merah bagi Kesehatan (Foto: Shutterstock)

Berikut GenPI.co membeber bahaya mengonsumsi gula merah berlebihan untuk kesehatan seperti dirangkum dari berbagai sumber.

1. Mengakibatkan diabetes tipe 2

Bukan rahasia lagi bahwa mengonsumsi gula secara berlebihan dapat meningkatkan risiko Anda terkena diabetes tipe 2. 

Dalam jangka panjang, Anda juga akan mengalami resistensi insulin hingga obesitas.

BACA JUGA: Manfaat Herbal Kembang Lawang Ternyata Sangat Luar Biasa

2. Meningkatkan risiko penyakit jantung dan darah tinggi

Beberapa penelitian menunjukkan bahwa orang yang menjadikan gula sebagai salah satu sumber utama bagi energinya, berisiko 38% lebih tinggi terkena penyakit kardiovaskular (penyakit jantung). 

Makin banyak gula yang dikonsumsi, maka risiko penyakit jantung yang mungkin Anda alami akan makin tinggi.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya